Melanjutkan Contoh Soal PG Geografi Kelas X Semester 1 Beserta Jawaban Kurikulum 2013 bagian ketujuh (soal nomor 81-90), soal Geografi kelas 10 semester satu bagian kedelapan dimulai dari soal nomor 91.
91. Coba perhatikan komponen SIG berikut!
1. Arc Info, Arc View, ERDAS dan ILWIS.
2. Metode, strategi, dan SDM.
3. Monitor, hardisk, CD-ROM, dan printer.
4. Lahan, luas lahan, dan luas tanah.
5. data input, data output, data manajemen, dan data analisis.
Komponen tersebut yang termasuk perangkat keras (hardware) pada SIG ada pada nomor….
a. 1
b. 4
c. 2
d. 5
e. 3
Jawaban: e
92. Data yang disusun berdasarkan kategori tertentu dan menunjukan adanya tingkatan adalah data….
a. interval
b. nominal
c. rasio
d. ordinal
e. numerik
Jawaban: a
93. Salah satu kelebihan model data raster adalah….
a. tumpang susun dan kombinasi data yang dipetakan mudah
b. volume data grafik besar
c. peta yang rumit tampak tidak baik
d. jalinan hubungan sulit dibuat
e. transformasi proyeksi sulit dilakukan
Jawaban: a
94. Data grafis yang diidentifikasikan kenampakan lokasi geografi berupa titik, garis, dan polygon disebut data….
a. atribut
b. spasial
c. vektor
d. raster
e. nominal
Jawaban: c
95. Data yang disusun berdasarkan kategori-kategori tertentu yang menunjukan adanya tingkatan dari yang paling rendah sampai tingkat paling tinggi adalah data….
a. nominal
b. kualitatif
c. kuantitatif
d. interval
e. ordinal
Jawaban: d
96. Sumber data yang dapat digunakan dalam masukan data antara lain….
a. data indraja, data atribut, data peta
b. data kualitatif, data kuantitatif, indraja
c. data peta, data teristris, data indarja
d. data teristris, data spasial, data atribut
e. data peta, data teristris, data kuantitatif
Jawaban: d
97. Mengorganisasikan data, baik data spasial maupun data atribut ke dalam basis data (bank data), merupakan fungsi dari subsistem….
a. masukan
b. spasial
c. atribut
d. penyimpanan
e. penyajian
Jawaban: a
98. Informasi geografis terdiri atas empat subsistem pokok, yaitu data….
a. input, output, manajemen, dan manipulasi/analisis
b. input, data output, interval, raster
c. manajemen, data output, data analisis, dan data raster
d. manipulasi, analisis, input, dan output
e. analisis, raster, input, dan output
Jawaban: d
99. Peta biasa dimasukan ke dalam computer melalui proses….
a. editing
b. scanning
c. fotokopi
d. disalin
e. direkam
Jawaban: b
100. Berikut ini yang bukan merupakan data masukan bagi SIG adalah data….
a. lapangan
b. komputer
c. database
d. citra pengindraan jauh
e. peta
Jawaban: b
101. Secara garis besar langkah-langkah SIG sebagai berikut, kecuali….
a. alat pengolahan data
b. perolehan data
c. keluaran data
d. manipulasi dan analisis data
e. masukan data
Jawaban: a
102. Pemanfaatan sistem informasi geografis dalam pembangunan wilayah adalah….
a. perluasan jaringan bisnis dan pemasaran
b. inventarisasi taman laut
c. perencanaan tata ruang dan pemukiman
d. pemanfaatan wilayah pasang surut dan abrasi
e. pengamatan wilayah banjir dan sumber daya alam
Jawaban: c
103. Pemanfaatan sistem informasi geografis dalam pembangunan di bidang lingkungan hidup adalah….
a. pemilihan lokasi transmigrasi yang cocok untuk pemukiman penduduk
b. perencanaan kota dan wilayah yang terkait dengan tata ruang
c. memantau abrasi garis pantai
d. informasi potensi daerah berupa sarana transportasi
e. pemetaan tata guna lahan
Jawaban: a
104. Perhatikan manfaat citra berikut ini!
1. Mengamati pola perubahan pantai.
2. Untuk menunjukan situs purbakala.
3. Untuk memetakan data iklim dan cuaca.
4. Mengamati pola pergerakan angin.
5. Membantu menganalisis data.
Pemanfaatan citra yang bukan berhubungan dengan bidang meteorology ditunjukan oleh nomor….
a. 1, 2, dan 3
b. 1, 2, dan 4
c. 1, 3, dan 5
d. 2, 4, dan 5
e. 3, 4, dan 5
Jawaban: e
105. Perhatikan data berikut ini!
1. peta
2. software
3. foto udara
4. citra satelit
5. tabel
Berdasarkan data tersebut, yang termasuk data input dalam SIG ditunjukan oleh nomor….
a. 1, 2, 3, dan 4
b. 2, 3, 4, dan 5
c. 1, 2, 4, dan 5
d. 1, 3, 4, dan 5
e. 1, 2, 3, dan 5
Jawaban: d
Lanjut ke soal nomor 106-115 => Contoh Soal Geografi Kelas X Semester 1 Beserta Jawaban Kurikulum 2013 (PG) Part-9
Home /
Bank Soal /
Geografi SMA /
Contoh Soal Geografi Kelas X Semester 1 Beserta Jawaban Kurikulum 2013 (PG) Part-8
Contoh Soal Geografi Kelas X Semester 1 Beserta Jawaban Kurikulum 2013 (PG) Part-8
Posted by
Gadis Rantau
at
21.42
Tags :
#Bank Soal
#Geografi SMA
Related : Contoh Soal Geografi Kelas X Semester 1 Beserta Jawaban Kurikulum 2013 (PG) Part-8
45 Contoh Soal Essay Geografi Peminatan Kelas XI Semester 1 K13 Beserta Jawaban Tentang Pertambangan, Kehutanan, Kelautan, Pariwisata45 Contoh Soal Essay Geografi Peminatan Kelas XI Semester 1 K13 Beserta Jawaban Tentang Pertambangan, Kehutanan, Kelautan, Pariwisata untuk SMA/MA - Soal-soal essay/urai ...
Contoh Soal PAI Kelas 12 Semester 1 Beserta Jawaban Part-19Contoh Soal PAI Kelas 12 Semester 1 Beserta Jawaban Part-19 masih berisikan materi yang sama dengan soal agama Islam kelas xii semester satu bagian ke-18 (soal nomor 1 ...
Contoh Soal PG Biologi Kelas XII Semester 1 Beserta JawabanBerisikan materi yang sama dengan essay biologi kelas 12 semester satu bagian pertama, yaitu tentang Pertumbuhan pada Tumbuhan, soal-soal pilihan ganda biologi kel ...
Contoh Soal PAI Kelas 12 Semester 1 Beserta Jawaban Part-22Contoh Soal PAI Kelas 12 Semester 1 Beserta Jawaban Part-22 - Sudah membaca soal agama Islam kelas xii semester satu bagian pertama yang berisikan soal nomor 201 ...
Contoh Soal PG Bahasa Indonesia K13 Kelas XI Semester 1 Beserta JawabanDisertai dengan jawaban serta pembahasan, soal-soal pilihan ganda bahasa Indonesia kurikulum 2013 (K13) kelas xi semester 1 berisikan materi yang sama dengan Contoh ...
Next
« Prev Post
« Prev Post
Previous
Next Post »
Next Post »